PROSEDUR SEMINAR PROPOSAL FAKULTAS SYARIAH TAHUN 2021
Untuk memperlancar proses seminar proposal skripsi mahasiswa maka berikut dijelaskan beberapa prosedur online seminar proposal skripsi pada Fakultas Syariah UIN Antasari:
- Prosedur pendaftaran Seminar Proposal
Alur untuk mendaftar seminar proposal sebagai berikut:
- Terdaftar sebagai mahasiswa aktif dibuktikan dengan scan/foto KTM aktif atau screenshot keterangan aktif kuliah dari akun SIAKAD mahasiswa
- Memiliki surat yang membuktikan pernah menjadi pembahas utama atau pernah menjadi moderator pada seminar proposal skripsi mahasiwa lain
- Mahasiswa telah mendapatkan Surat Penetapan Pembimbing dari Tim Biro Skripsi
- Proposal telah mendapatkan persetujuan dari dosen pembimbing 1 dan 2 untuk diseminarkan
- Mohon pendaftaran seminar proposal maksimal H-4 sebelum hari kesepakatan Seminar Proposal.
- Mempersiapkan tahap selanjutnya ke seminar proposal dengan mengisi link:
Program Studi Perbandingan Mazhab: https://forms.gle/mogAWBUujdLcVYBy9
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Bapak Miftah Farid, SHI., MHI +62 813-4964-8170)
Program Studi Hukum Tata Negara: https://bit.ly/2K0BwnA
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Bapak Arie Sulistyoko, S.Sos., M.H. +62 852-5110-2207)
Program Studi Hukum Keluarga Islam: https://forms.gle/9xUzcq2MtRVaJiqJ8
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Ibu Firqah Annajiyah Mansyuroh, M.H. +62 813-8144-6342)
Program Studi Hukum Ekonomi Syariah: https://bit.ly/sempro_hes
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Bapak Muhammad Haris, SH, M.Kn +62 811-5007-117)
- Mekanisme Teknis Pelaksanaan Seminar Proposal Online
- Seminar proposal dilaksanakan di hari kerja Senin – Jumat
- Menggunakan platform Video Conference seperti Google Meet, Zoom, atau sejenisnya
- Mekanisme Teknis Pelaksanaan Seminar Proposal Online Seminar proposal dilaksanakan di hari kerja Senin – Jumat
- Seminar dipandu oleh Moderator
- Link Google Meet dibuat dan dishare oleh moderator pada Grup WA mahasiswa
- Seminar Proposal ditanggapi minimal oleh 2 orang penanggap utama dan 5 orang penanggap umum
- Seminar proposal kurang lebih 60 menit dibagi menjadi 3 sesi; a) Sesi I adalah paparan proposal skripsi oleh mahasiswa (10-15 menit); b) Sesi II adalah sumbang saran dan tanya jawab dari peserta seminar; c) Sesi III adalah pertanyaan, masukan dan saran dari Pembimbing II dan Pembimbing I.
- Surat Telah Seminar Proposal
Untuk mendapatkan surat keterangan telah seminar proposal skripsi mahasiswa membuat surat permohonan dengan melampirkan dokumen dalam bentuk pdf:
- scan/foto KTM aktif atau screenshot keterangan aktif kuliah dari akun SIAKAD mahasiswa
- surat penetapan seminar proposal
- berita acara seminar proposal
dalam formulir online berikut:
Program Studi Perbandingan Mazhab: https://forms.gle/mogAWBUujdLcVYBy9
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Bapak Miftah Farid, SHI., MHI +62 813-4964-8170)
Program Studi Hukum Tata Negara: silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Bapak Arie Sulistyoko, S.Sos., M.H. +62 852-5110-2207
Program Studi Hukum Keluarga Islam: https://forms.gle/g7HPoP9waEquLsCa8
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Ibu Firqah Annajiyah Mansyuroh, M.H. +62 813-8144-6342)
Program Studi Hukum Ekonomi Syariah: https://bit.ly/telahsempro_hes
(jika sudah mengisi form silahkan konfirmasi via whatsapp kepada Bapak Muhammad Haris, SH, M.Kn +62 811-5007-117)
Surat akan selesai dalam 1 hari kerja dan maksimal 4 hari kerja.
@fam