Banjarmasin, Kalimantan Selatan – 14 April 2025 – Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum (LKBH) Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin secara resmi menjalin kerja sama dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Provinsi Kalimantan Selatan …
Banjarmasin, 20/02/2025 – Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum (LKBH) Fakultas Syariah UIN Antasari Banjarmasin melakukan kunjungan studi ke Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum untuk Wanita dan Keluarga (LKBHuWK) pada hari Senin, 19 Februari 2025. Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya …
BANJARMASIN– Lima Pengadilan Agama di wilayah Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah resmi menjalin kerja sama terkait penyediaan layanan Pos Bantuan Hukum (Posbakum). Acara penandatanganan perjanjian kerja sama ini berlangsung dengan khidmat di Auditorium Mastur Jahri, Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari …